5 Fakta Timnas U-19 Indonesia Selama Berlaga di Piala AFF U-18 2017, Salah Satunya Jadi Tim yang Paling Produktif

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Minggu, 17 September 2017 | 21:45 WIB
Penyerang timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri beraksi pada laga kontra Myanmar di perebutan peringkat ketiga Piala AFF U-18 di Thuwunna Stadium, Yangon, Myanmar, Minggu (17/9/2017. (DOK PSSI)

Turnamen Piala AFF U-18 2017 sudah berakhir dan Thailand keluar sebagai juara usai mengalahkan Malaysia. Timnas U-19 Indonesia mencatatkan beberapa fakta di turnamen tersebut.

Sebelumnya, Timnas U-19 Indonesia memastikan diri sebagai peraih peringkat ketiga di Piala AFF U-18 2017, setelah menang atas Myanmar dengan skor 7-1, Minggu (17/9/2017) sore.

(Baca Juga: Piala AFF U-18 2017 - Timnas U-19 Thailand Juara, Egy Maulana Vikri Top Scorer)

BolaSport.com mengumpulkan beberapa fakta yang dicatatkan timnas U-19 Indonesia di Piala AFF U-18 2017. Berikut daftarnya:

1. Tim yang paling Produktif


Aksi penyerang Timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana, di antara dua pemain Timnas U-19 Brunei, Muhd Amirul Hakim PG Zulkarnain dan kapten Wafi Aminuddin (kanan), pada laga pamungkas Grup B Piala AFF U-18 2017 di Stadion Thuwunna, Yangon, Myanmar, Rabu (13/9/2017).(Myanmar Football Federation )

Garuda Nusantara mencatatkan 26 gol dari 6 pertandingan mereka.

Gol terbanyak yang dicetak oleh Timnas U-19 Indonesia adalah ke gawang Filipina dengan 9 gol.

Raihan Fantastis tersebut tak terkejar oleh tim-tim lain.


2. Garuda Nusantara Kebobolan 5 Gol