Real Madrid Cari Kesempatan Gaet Gelandang PSG

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 26 September 2017 | 23:37 WIB
Reaksi penyerang Paris Saint-Germain, Julian Draxler, seusai gagal mencetak gol ke gawang Dijon dalam laga lanjutan Ligue 1 di Stadion Gaston Gerard, Dijon, (4/2/2017). (PHILIPPE DESMAZES/AFP)

Demi menghindari sanksi tersebut, PSG berencana memasukkan enam pemain ke dalam daftar jual.

Draxler kabarnya masuk dalam daftar.

Dia bergabung dengan Angel Di Maria, Javier Pastore, Lucas Moura, Hatem Ben Arfa, dan Thiago Silva yang terancam dilego.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on