Ini Harapan Digelarnya Kompetisi Basket Putri Srikandi Indonesia

By Imadudin Adam - Rabu, 15 November 2017 | 07:33 WIB
Konferensi pers Srikandi Cup 2017-2018 (IMADUDIN ADAM/BOLASPORT.COM)

(Baca Juga: Dua Pebasket Cantik Ini Akan Saling Berhadapan pada Grand Final Liga Mahasiswa 2017)

Deddy juga menutur sistematika gotong royong dari digelarnya Srikandi Cup ini.

Deddy memberi tahukan bahwa Perbasi akan menampung biaya perangkat pertandingan seperti wasit dll.

Sedangkan tuan rumah akan menampung biaya penyelenggaraan seperti transportasi, event, dll.