Tanggapan Susy Susanti soal Performa Pebulu Tangkis Muda di Superliga Junior 2017

By Nugyasa Laksamana - Minggu, 10 Desember 2017 | 21:25 WIB
Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PP PBSI Susy Susanti berbicara pada sesi konferensi pers Superliga Junior 2017, di GOR Djarum Magelang, Jawa Tengah, Minggu (12/10/2017). (NUGYASA LAKSAMANA/BOLASPORT.COM)

Lalu ada tiga klub yang berasal dari Jepang, Malaysia, dan Korea Selatan.

(Baca juga: Superliga Junior 2017 - Tim Putri U-19 Jaya Raya Raih Piala Susy Susanti)

Adapun kategori U-17 diikuti oleh PB Djarum Kudus, PB Mutiara Cardinal, PB Exist Jakarta, PB Jaya Raya Jakarta, PB SGS PLN Bandung, Fifa Badminton Club, PB Sarwendah Jakarta, dan PB Candra Wijaya Tangerang.

Animo masyarakat Magelang terhadap acara ini terbilang tinggi karena tribune penonton selalu terisi penuh.

Masyarakat dapat menyaksikan pertandingan tanpa dipungut biaya tiket.