Dennis Rodman Dihukum Setelah Kedapatan Mabuk Sambil Berkendara

By Imadudin Adam - Jumat, 16 Maret 2018 | 09:00 WIB
Dennis Rodman (JEFF HAYNES/AFP)

Sebelumnya, ia juga tersandung kasus serupa pada 1999.

Rodman memiliki karir selama 14 musim di NBA dengan memperkuat klub seperti Detroit Pistons, San Antonio Spurs, Chicago Bulls, Los Angeles Lakers dan Dallas Mavericks sebelum pensiun pada 2000.

Tahun  lalu, Rodman kembali menarik perhatian saat melakukan beberapa kunjungan ke Korea Utara untuk melakukan serangkaian pertandingan eksebisi.

Ia bahkan sempat bertemu pemimpin negera tersebut, Kim Jong Un.

Rodman juga diketahui merupakan pendukung Presiden Donald Trump. Meski Trump pernah memecat Rodman dari acara televisi miliknya, Celebrity Apprentice.