China Masters 2018 - Sempat Buka Asa, Panji Ahmad Maulana Harus Rela Angkat Koper di Perempat Final

By Any Hidayati - Jumat, 13 April 2018 | 21:59 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Panji Ahmad Maulana, yang tampil pada nomor beregu putra SEA Games berlatih di hall pelatnas Cipayung, Jakarta, Senin (14/8/2017). (DEBY DAHLIA/JUARA.NET)

Hingga berita ini diturunkan untuk sementara Indonesia baru meloloskan pasangan ganda campuran, Ronald Alexander/Annisa Saufika.

Sementara ganda campuran lainnya, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari tengah berjuang untuk merebut tiket babak semifinal China Masters 2018.

Rinov/Pitha bertanding melawan gempuran wakil tuan rumah, Guo Xinwa/Liu Xuanxuan, untuk mengikuti langkah kompatriot mereka ke babak selanjutnya.