Esports MotoGP 2018 Bakal Sajikan Tontonan Seru dengan Format Baru

By Akbar Rosidianto - Selasa, 29 Mei 2018 | 12:34 WIB
Pebalap esports dengan nama Trastevere73 (#58) menjadi pemenang ajang esports MotoGP 2017. (youtube.com/MotoGPeSport)

Setelah itu acara semi final pertama bakal berlangsung di Sirkuit Misano yang terletak di Italia.

(Baca Juga : Update Klasemen F1 2018 - Vettel Dekati Hamilton, Ricciardo Naik 2 Setrip)

Tak hanya itu, ajang esport MotoGP akan berlangsung di Phillip Island (Australia), Mugello (Italia), Sepang (Malaysia) dan Buriram (Thailand) yang akan berlangsung pada September hingga Oktober.

Adapun acara semifinal kedua bakal berlangsung di Movistar eSports Center yang terletak di Madrid, Spanyol pada 2 November 2018 mendatang.

Dimana 12 pebalap tercepat bakal saling balap di final demi keluar jadi jawara MotoGP versi esport.