Tampil Cantik Jelita, Sandra Olga Lebih Mudah Menaklukan Hal Ini Ketimbang Hati Pria

By Aziz Gancar Widyamukti - Senin, 4 Juni 2018 | 13:33 WIB
Presenter Sandra Olga, bercerita tentang sepak bola dan olahraga Indonesia di markas BolaSport.com dan Tabloid BOLA, Jumat (4/5/2018). (ADITYA NUGRAHA/BOLASPORT.COM)

Uniknya, dia mengaku lebih mudah melakukan olahraga ekstrem tersebut dibandingkan menjatuhkan hati pria.

"Menjatuhkan diri dari langit 14000 kaki lebih mudah daripada menjatuhkan hati pria," tulis Sandra dalam unggahannya.

(Baca juga: Eks Pemain Liverpool Ini Membuktikan Dirinya Memiliki Tingkat Akurasi Tinggi)

Tentu saja hal tersebut merupakan salah satu cara Sandra Olga untuk menghibur penggemarnya.

Netizen yang melihat unggahan video tersebut langsung membanjiri akun Instagram milik Sandra.

 

A post shared by Sandra Olga (@sandraolga) on

@sinaga.leonardo08: "Ini org petakilan yak.. ga ada takut2 nya"

@wahyuekass: "pemberaniiii"

@feliksleonard: "Cewek pemberani kayak gini yg susah ditaklukin pria wkwk"

@ogeslecep87_: "Jatuhkan hatiku aja mbak, mudah kok"

@arrizzahanief20: "Nih cewek nggak ada takutnya sama sekali"

@zlatan_bagustrisantoso10: "Musiknya kaya film james bond yakk"