Mantan Penyerang Andalan Arsenal Pamer Gaya Rambut Baru

By Eko Isdiyanto - Sabtu, 21 Juli 2018 | 17:08 WIB
Nicklas Bendtner (instagram.com/bendtner14)

Dua dari tiga gol kemenangan Rosenborg pada leg kedua diciptakan oleh Nicklas Bendtner pada menit ke-55 dan menit tambahan waktu babak kedua.

Gol yang dibuat Bendtner sama-sama tercipta dari tendangan penalti.

(Baca juga: Lagi, Mantan Pevoli Seksi Asal Rusia Raih Juara pada Ajang Kecantikkan di Korea Selatan)

 

A post shared by Nicklas Bendtner (@bendtner14) on

Cedera membuat pemain andalan Timnas Denmark tersebut gagal tampil pada Piala Dunia 2018.

Meski demikian hal itu tidak membuat Nicklas Bendtner kecewa.

Dia malah termotivasi untuk terus berlatih agar cepat pulih dari cederanya tersebut.

(Baca juga: Ketika Antoine Griezman Mengajak 2000 Penggemar Menirukan Gaya Take The L)