Karate Asian Games 2018 - Karateka Indonesia Masuk Final, Peluang Emas Terbuka

By Andrew Sihombing - Minggu, 26 Agustus 2018 | 12:34 WIB
Logo Asian Games 2018. (INASGOC)

(Baca Juga: Peraih Emas Maraton Asian Games 2018 Sebut Jakarta Lebih Panas Dibanding Bahrain!)

Cabang olahraga karate sebenarnya diharapkan bisa menyumbang satu medali emas, menurut target dari Kementrian Pemuda dan Olahraga.

Hanya saja, karate masih belum bisa memenuhi target tersebut hingga hari Sabtu (25/8/2018).

Sebelumnya, karateka Indonesia lainnya, Ahmad Zigi Zaresta, berhasil meraih medali perunggu di nomor kata putra.