Dedeh Erawati Pastikan Slot Final 100 Meter Kejuaraan Dunia Masters

By Persiana Galih - Kamis, 6 September 2018 | 19:46 WIB
Dedeh Erawati, tampil di nomor 100 meter Kejuaraan Dunia Masters Atletik 2018 di Malaga, Spanyol. (PERSIANA GALIH/BOLA)

Seandainya menghabiskan energi di seluruh lintasan, seorang sprinter memerlukan waktu seharian untuk recovery.

Sementara partai final 100 meter putri digelar di hari yang sama, pada pukul 20.19 waktu Spanyol.

(Baca Juga: Dedeh Erawati Lolos Kualifikasi Kejuaraan Dunia Masters 2018)

Sementara itu, pesaing Dedeh asal Inggris, Lucy Evans, berhasil menduduki peringkat pertama dalam semifinal tersebut.

Di mata Fachmy, Lucy memiliki karakter berlari yang berbeda dengan Dedeh.

“Lucy punya gerakan kaki yang cepat. Sementara Dedeh unggul dalam jarak langkah,” kata dia.

Sprinter Inggris itu adalah pesaing baru bagi Dedeh. Kedua pebalap tersebut baru pertama kali bertemu di Kejuaraan Dunia Masters Atletik 2018.

Namun, dalam partai final, sprinter yang masih memiliki energi berpeluang besar memenangi lomba.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Susunan pemain-pemain Liga Inggris yang akan habis kontraknya di akhir musim 2018-2019. #ligainggris #premierleague

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on