Belanda Terbuka 2018 - Sukses Lewati Rintangan Perdana, 2 Wakil Indonesia Siap Tembus 8 Besar

By Doddy Wiratama - Kamis, 11 Oktober 2018 | 15:43 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Wahyu Nayaka Arya Pankaryanira (kanan)/Ade Yusuf Santoso, saat menjalani laga melawan rekan senegara, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, pada babak kesatu China Open 2018 di Changzhou, Rabu (19/9/2018). (BADMINTON INDONESIA)

Dari data yang didapat BolaSport.com, Belanda Terbuka 2018 akan mulai dimainkan pada pukul 13.00 waktu setempat atau 18.00 WIB.

Berry Angriawan/Hardianto akan menghadapi wakil Denmark, sedangkan Wahyu Nayaka Arya Pangkaryanira/Ade Yusuf Santoso bakal mendapat tantangan dari ganda putra India.

Berikut jadwal tanding wakil Indonesia pada babak kedua Dutch Open 2018:

*Jadwal di atas dapat berubah sewaktu-waktu menyesuaikan dengan kondisi di lapangan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Apakah di era sepak bola modern, loyalitas masih sangat dijunjung tinggi dan dihargai oleh klub profesional?

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on