Terbukti, AC Milan Lebih Jago Tanpa Gonzalo Higuain di Liga Italia

By Beri Bagja - Selasa, 22 Januari 2019 | 05:30 WIB
Gonzalo Higuain ketika masih bermain di AC Milan. (Twitter @OptaJoe)

Mereka pun hanya melesakkan 18 gol atau rata-rata 1,2 gol per gim dengan kehadiran Higuain di lapangan.

Bukti terbaru diperlihatkan AC Milan ketika menaklukkan Genoa 2-0 dalam pertandingan teranyar di markas Genoa, Senin (21/1/2019).

Dua gol Milan dalam laga itu diciptakan Fabio Borini dan Suso.

Hasil Laga dan Gol AC Milan Tanpa Gonzalo Higuain

  • vs Empoli 1-1 (Leonardo Capezzi -bunuh diri)
  • vs Sassuolo 4-1 (Franck Kessie, Suso [2], Samu Castillejo)
  • vs Lazio 1-1 (Wallace -bunuh diri)
  • vs Parma 2-1 (Patrick Cutrone, Franck Kessie)
  • vs Genoa 2-0 (Fabio Borini, Suso)
 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Gaji Mahal Gonzalo Higuain di AC Milan. . FLOP? #acmilan #irossoneri #milan #gonzalo #higuain #gonzalohiguain

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on