Timnas U-22 Indonesia Wajib Waspadai Trio Pilar Baru Thailand Ini

By Estu Santoso - Sabtu, 2 Maret 2019 | 12:45 WIB
Penampilan striker Thailand U-19, Supachai Jaided, saat membantu timnya mengalahkan Laos U-19 2-1 pa

Mereka juga satu klub selama berkarier di Thailand, Buriram United.

Namun, Supachok gabung Buriram United dua tahun lebih dulu daripada Supachai pada 2015.

Baca Juga: FIFA Jatuhkan Sanksi Seumur Hidup, Wasit Ini Mengaku Tak Tahu Apa-apa

Supachok bersama Buriram United pernah merasakan juara Thai League tiga kali pada musim 2015, 2017, dan 2018.

Pemain muda terbaik Thailand 2017 ini hanya kalah dalam hal caps untuk timnas Thailand.

Baca Juga: UKM FC, Klub Kampus dengan Kekuatan Pemain Asing di Liga Malaysia

WORACHIT KANITSRIBAMPEN

Pemuda berusia 21 tahun ini dianggap penerus gelandang serang kenamaan timnas Thailand saat ini, Chanathip Songkrasin.

Meski belum pernah dipanggil timnas Thailand, dia adalah pemain andalan timnas U-19 sampai U-23 Thailand sejak 2015.

Baca Juga: Pekan Kelima Liga Malaysia 2019, Tugas Berat Diemban Saddil Ramdani

Worachit adalah top skor sekaligus membuat Thailand menjuarai Piala AFF U-19 2015.

Dia juga bagian timnas U-23 Thailand saat merebut emas SEA Games 2017 di Kuala Lumpur, Malaysia.

Baca Juga: Jalani Kontrak 3 Pekan, Eks Pilar Liga Inggris Didepak Klub Malaysia

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Timnas U-22 Indonesia masih memiliki target untuk tahun ini. #timnasindonesia #timnas #timnasu22

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on