Juventus Vs Udinese - Bocah 19 Tahun Cetak Dua Gol Kurang dari 30 Menit

By Ahmad Tsalis - Sabtu, 9 Maret 2019 | 03:24 WIB
Penyerang Juventus, Moise Kean, merayakan gol bersama Federico Bernardeschi dalam laga pekan ke-27 Liga Italia melawan Udinese di Stadion Allianz Turin, 8 Maret 2019. (TWITTER.COM?JUVENTUSFCEN)

Sebab, Barzagli mengalami cedera dan harus diganti oleh Leonardo Bonucci kendati laga baru berjalan 25 menit.

Dominasi Juve pun terus terlihat hingga Kean kembali menyarangkan gol pada menit ke-39, setelah merebut bola dan berlari sendirian dari wilayah sepertiga akhir lapangan.

Sehingga, pemain asal Italia itu hanya membutuhkan waktu sekitar 28 menit untuk membikin dua gol pada laga ini.

Tiada gol tambahan hingga wasit Daniele Chiffi meniup peluit tanda turun minum. 

Juventus 2-0 Udinese (Moise Kean 11', 39')

Statistik Pertandingan

JUV VS UDI
68% Penguasaan Bola 32%
8 Tendangan 2
3 Tendangan ke Gawang 1
354 (86%) Umpan (Akurasi) 162 (75%)
1 Pelanggaran 4
0 Kartu Kuning 1
0 Kartu Merah 0
0 Offside 1
4 Tendangan Sudut 0
 

SUSUNAN PEMAIN

Juventus (4-3-3): 1-Wojciech Szczesny; 37-Loenardo Spinazzola, 15-Andrea Barzagli (19-Leonardo Bonucci 25', 24-Daniele Rugani, 4-Martin Caceres; 14-Blaise Matuidi, 23-Emre Can, 30-Rodrigo Bentancur; 12-Alex Sandro, 18-Moise Kean, 33-Federico Bernardeschi

Pelatih: Massimiliano Allegri

Udinese (3-5-2): 1-Juan Musso; 87-Sebastian De Maio, 5-Willliam Troost-Ekong, 17-Bram Nuytinck (4-Nicholas Opoku 26'); 18-Hidde ter Avest, 19-Jens Larsen, 24-Ben Wilmot, 6-Seko Fofana, 90-Marvin Zeegelaar; 10-Rodrigo de Paul, 23-Ignacio Pussetto

Pelatih: Davide Nicola

Baca Juga : Sinyal Kuat Massimiliano Allegri Akan Tetap Melatih Juventus

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Sabar Mbappe, musim depan masih bisa kok.... . #mbappe #psg #fcbarcelona

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on