5 Rekor Cristiano Ronaldo yang Nyaris Mustahil Dikalahkan Lionel Messi

By Septian Tambunan - Kamis, 21 Maret 2019 | 15:42 WIB
Megabintang timnas Argentina, Lionel Messi (kanan), bersalaman dengan megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo. (YOUTUBE.COM/WRZZER)

Klub tersebut adalah Real Madrid dengan Cristiano Ronaldonya pada 2015-2016 dan 2016-2017.

Ronalo bahkan meruncingkan rekor tersebut dengan kembali membawa Real Madrid menjadi penguasa Liga Champions pada 2017-2018.

Baca Juga : VIDEO - Gol Tak Lihat Gawang Penyerang 35 Tahun Pastikan Juventus Keok

Padahal, hingga hari ini, memenangi Liga Champions masih menjadi impian bagi sejumlah pesepak bola ternama seperti Zlatan Ibrahimovic ataupun Ronaldo Nazario.

Jadi, kans Lionel Messi untuk menyejajarkan diri dengan Ronaldo pun terbilang hampir mustahil.

Meski pernah mengantarkan Barcelona mengangkat trofi Si Kuping Besar empat kali, yaitu pada 2005-2006, 2008-2009, 2010-2011, dan 2014-2015, Messi tak pernah sekali pun dua kali beruntun memenanginya.

4. Juara liga di tiga negara berbeda

Cristiano Ronaldo sudah menjadi juara Liga Inggris (Manchester United pada 2006-2007, 2007-2008, 2008-2009) dan Liga Spanyol (Real Madrid pada 2011-2012, 2016-2017).