Eks Pilar Persela Ini Kembali Bersinar dan Bawa Klub Myanmar Ini Aman

By Estu Santoso - Minggu, 28 April 2019 | 20:08 WIB
Pemain asing klub Myanmar, Hedipo Gustavo yang pada 2016 sempat membela Persela Lamongan. (www.facebook.com/ShanUtdFC)

Shan United sejauh ini jadi satu-satunya klub yang belum pernah kalah pada Liga Myanmar 2019.

Meski, mereka adalah tim posisi tiga klasemen sementara.

Dua tim di atas Shan United, sang pemuncak Yadanarbon FC dan Yangoon United.

Baca Juga: PSG Hanya Raih Satu Gelar, Thomas Tuchel Tetap Lanjutkan Kontrak

Bahkan, Yangoon United sudah dua kali tumbang.

Selain Hedipo, Shan United juga punya penyerang asal Negeri Samba lain yang ‘berbau’ Liga Indonesia, Maycon Calijuri.

Baca Juga: Eks Pilar Manchester United Mandul, Klub Kaya Malaysia Ini Tetap Kalah

Pemain depan yang sempat membela Persiba Balikpapan pada 2016 itu juga dimainkan sebagai starter pada laga ini.

Hedipo dan Maycon pun tampil penuh pada laga ini.

Hanya saja, Maycon tak membuat gol dan jumlah catatan membobol lawannya tak bertambah.

Baca Juga: Mengejutkan, Harga Eks Striker Persib yang Berkarier di Eropa Jatuh