Prediksi Formasi Barcelona jika Griezmann Bergabung, Gusur 2 Pemain!

By Pradipta Indra Kumara - Minggu, 19 Mei 2019 | 13:38 WIB
Ada beberapa potensi formasi jika Antoine Griezmann bergabung ke Barcelona (TWITTER.COM/LIVECHOLFC)

Pilihan lainnya adalah pemain 28 tahun itu dipasang sebagai penyerang sayap kanan mendampingi Messi (tengah) dan Dembele (kiri).

Pilihan terakhir, Griezmann dipasang sebagai penyerang tengah yang didampingi Messi (kanan) dan Dembele (kiri).

Baca Juga: Berita Transfer - Kalah dari Hazard, Pogba Bukan Favorit Real Madrid

Pada kedua formasi terakhir posisi Luis Suarez akan tergusur.

Selain kemungkinan pergeseran formasi di lini depan, lini belakang juga memiliki potensi perebutan posisi.

Hal ini terkait dengan rumor bergabungnya Matthijs de Ligt dari Ajax.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Setelah drama yang terjadi tahun lalu, Barcelona sebenarnya dikabarkan tak tertarik lagi mendatangkan Griezmann. Hal itu kemudian berubah saat pihak Griezmann menghubungi kembali Barcelona. Dengan Ousmane Dembele yang rentan cedera dan Luis Suarez yang makin menua, kedatangan Griezmann adalah impian Barcelona. Barcelona kabarnya memberikan dua syarat untuk sang pemain jika ingin bergabung. Pertama, Griezmann harus jelas mengatakan ia ingin bergabung dan setuju dengan tawaran gaji yang sama dengan tawaran mereka musim panas lalu. Kedua, Barcelona tak ingin terlibat dalam duel harga dengan klub lain, jika itu terjadi Barca akan mundur. Musim panas ini, Griezmann sudah kembali memulai drama saat mengunggah video mengatakan bahwa ia akan pergi dari Atletico akhir musim ini. #griezmann #antoinegriezmann #atleticomadrid #fcbarcelona #LaLiga #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on