King's Cup 2019 - Inilah Daftar 23 Pemain dari Timnas Vietnam

By Antika Fahira - Selasa, 28 Mei 2019 | 13:00 WIB
Pemain timnas Vietnam di Sea Games 2017 (stefanusarn)

BOLASPORT.COM - Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF) mengumumkan 23 nama yang akan bertanding untuk timnas Vietnam pada King’s Cup 2019 di Thailand.

Timnas Vietnam akan memulai laga perdana dengan melawan tuan rumah timnas Thailand pada 5 Juni 2019.

Baca Juga: Menuju Kualifikasi Piala Dunia 2022, Timnas Filipina Bakal Diuji China

Sementara itu, timnas India dan timnas Curacao akan saling berhadapan pada laga lain untuk jam yang berbeda di hari yang sama.

Dua tim pemenang akan saling bertemu pada final yang akan digelar pada 8 Juni 2019.

Baca Juga: King's Cup 2019 - Timnas Thailand Panggil 35 Pemain yang Akan Berlaga

Sedangkan yang kalah akan memperebutkan tempat ketiga, yang akan digelar sebelum final dimulai.

Baca Juga: Kena PHK dari Klub China, Eks Striker Inter Milan Cari Pelabuhan Baru 

Berikut ini adalah daftar skuat timnas Vietnam untuk King’s Cup 2019:

Kiper:

Tran Nguyen Manh (Song Lam Nge Ahn/SLNA)

Dang Van Lam (Muangthong United)

Nguyen Van Toan (Hai Phong)

Bek:

Doan Van Hau (Ha Noi FC)

Bui Tien Dung (Viettel)

Que Ngoc Hai (Viettel)

Tran Dinh Trong (Ha Noi FC)

Do Duy Manh (Ha Noi FC)

Huynh Tan Sinh (Quang Nam)

Nguyen Phong Hong Duy (Hoang Anh Gia Lai/HAGL)

Vu Van Thanh (HAGL)

Gelandang:

Pham Duc Huy (Ha Noi FC)

Luong Xuan Truong (Buriram United)

Do Hung Dung (Ha Noi FC)

Pham Tuan Anh (HAGL)

Nguyen Trong Hoang (Viettel)

Tran Van Kien (Ha Noi FC)

Tran Minh Vuong (HAGL)

Penyerang:

Nguyen Van Toan (HAGL)

Nguyen Cong Phuong (Incheon United)

Nguyen Quang Hai (Ha Noi FC)

Nguyen Anh Duc (Becamex Binh Duong)

Ha Duc Chinh (SHB Da Nang)

Baca Juga: Kena PHK dari Klub China, Eks Striker Inter Milan Cari Pelabuhan Baru

Baca Juga: Eks Pilar Persija Ini Punya Kans Jumpa AS Roma di Liga Europa 2019-2020

Baca Juga: Sedang Terpuruk, Tim Australia Ini Pakai Jasa Pilar Berdarah Indonesia