Marc Marquez Sarankan Sang Adik Tak Buru-buru ke Kelas MotoGP

By Agung Kurniawan - Jumat, 21 Juni 2019 | 14:45 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berpose setelah menjalani sesi kualifikasi MotoGP Catalunya di Circuit de Barcelona-Catalunya, Spanyol, Sabtu (15/6/2019). (MOTOGP.COM)

"Saya menyarankan untuk tidak naik ke kelas MotoGP saat ini, meskipun saya tahu dia mempunyai level dan juga potensi untuk melakukan itu," imbuh Marquez.

Sebelumnya, pendapat sang kakak itu juga diamini oleh Alex Marquez. Dia menegaskan jika tidak keberatan untuk tetap berkompetisi di kelas Moto2 pada musim depan.

Baca Juga: Tolak Wawancara Media, Naomi Osaka Mendapat Denda 71 Juta Rupiah

Hingga musim ini, Alex terhitung sudah dua tahun menjalani balapan i

Meski Alex Marquez dan Marc Marquez masih belum berada di kelas yang sama, tetapi pencapaian mereka sejauh ini pada musim kompetisi 2019 terbilang sama bagusnya.

Tidak mau kalah dengan sang adik, Marc Marquez pun juga masih belum terusik di posisi teratas klasemen sementara MotoGP musim ini.