Komentar Valentino Rossi Jelang MotoGP Jerman 2019 Akhir Pekan Nanti

By Doddy Wiratama - Rabu, 3 Juli 2019 | 18:13 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, pada sesi kualifikasi MotoGP Catalunya di Circuit de Barcelona-Catalunya, Spanyol, Sabtu (15/6/2019). (MOTOGP.COM)

Walau begitu, pembalap berjuluk The Doctor itu berupaya untuk melihat sisi positif dari rangkaian hasil buruk yang tengah dialami.

Valentino Rossi merasa GP Jerman 2019 yang digelar sepekan setelah seri sebelumnya bakal memberi keuntungan tersendiri.

"Kabar baiknya adalah kami akan langsung pergi ke Jerman sehingga kami dapat segera mempersiapkan diri menghadapi seri akhir pekan nanti," tutur Rossi.

"Perubahan yang kami lakukan Minggu lalu akan berpengaruh positif. Kami akan berusaha tampil kompetitif sejak hari pertama," ucap Valentino Rossi memungkasi. 

Baca Juga: Maverick Vinales Sebut Kemenangan di Assen Diraih dengan Kerja Keras

Seri kesembilan MotoGP 2019 yang akan berlangsung di Jerman itu mulai bergulir pada Jumat (5/7/2019) dengan menggelar dua sesi latihan bebas.

Sesi balapan GP Jerman 2019 sendiri bakal dilaksanakan di Sachsenring pada Minggu (7/7/2019).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Bagi megabintang timnas Argentina, Lionel Messi, menghadapi Brasil adalah bak sebuah kutukan. . Messi belum pernah sekali pun membawa Argentina menang menghadapi Brasil di kompetisi resmi. #lionelmessi #messi #argentina #albiceleste #leomessi #lapulga #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on