Pelatih Uni Emirat Arab Abaikan Indonesia dan Malaysia sebagai Ancaman di Grup G

By Bagas Reza Murti - Kamis, 18 Juli 2019 | 15:09 WIB
Pelatih timnas Uni Emirat Arab, Bert van Marwijk. (TWITTER.COM/_JMCAULEY)

"Thailand juga adalah salah satu tim terkuat yang ada di Aisa tetapi kami tahu kekuatan dan kelemahan mereka karena pernah saling berhadapan saat kualifikasi," tambahnya.

Bert van Marwijk menangani timnas Uni Emirat Arab sejak Maret 2019 menggantikan Alberto Zaccheroni.

Bert van Marwijk berpengalaman melatih di berbagai tim nasional.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Hasil drawing Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia. . Indonesia berasa seperti di AFF. . #worldcup2022 #worldcup

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Baca Juga: Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Bisa Mengejutkan di Kualifikasi Piala Dunia 2022

Ia pernah mengantar timnas Belanda ke final Piala Dunia 2010.

Namun sayang, saat itu timnas Belanda harus kalah 0-1 dari Spanyol di partai puncak.

Selain itu, Van Marwijk juga sempat berkarier menangani timnas Arab Saudi dan meloloskannya ke Piala Dunia 2018.

Karena persoalan kesepakan kontrak Van Marwijk gagal meneruskan memimpin timnas Arab Saudi.

Ia dilepas Arab Saudi sebelum Piala Dunia 2018 dengan kesepakatan bersama.

Setelah itu ia menangani timnas Australia di Piala Dunia 2018.