Indonesia Open 2019 - Antonsen Sebut Istora Sudah Jadi Rumah Kedua

By Diya Farida Purnawangsuni - Minggu, 21 Juli 2019 | 14:20 WIB
Pebulutangkis tunggal putra Denmark, Anders Antonsen, berbicara kepada wartawan usai laga semifinal Indonesia Open 2019 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7/2019). (LARIZA OKY ADISTY/BOLASPORT.COM)

Pada partai puncak, Antonsen akan menjumpai pemain unggulan keempat asal Taiwan, Chou Tien Chen.

Baca Juga: Indonesia Open 2019 - Final di Istora Jadi yang Ke-5 bagi Ahsan/Hendra

Duel mendatang bakal menjadi pertemuan kelima di antara mereka.

Hingga pertandingan keempat, Chou belum pernah kalah dari Antonsen.

Laga final antara Anders Antonsen dan Chou Tien Chen dijadwalkan sebagai partai keempat.

Dengan estimasi durasi pertandingan berjalan 1 jam dan partai pertama dimulai pukul 14.00 WIB, kemungkinan besar duel Antonsen versus Chou akan berlangsung pukul 17.00 WIB.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Jadi rambutnya "memutih" karena kalah taruhan ???? #mesutozil #oezila #arsenal #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on