Kalau Bukan untuk Gantikan Hazard, Pulisic Dibeli Chelsea buat Apa?

By Ahmad Tsalis - Sabtu, 3 Agustus 2019 | 06:30 WIB
Winger Chelsea, Christian Pulisic. (TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE)

"Ia adalah pemain yang luar biasa. Hal yang saya inginkan adalah menjadi diri sendiri dan melakukan hal terbaik yang saya bisa untuk membantu tim," ucap Pulisic lagi.

Baca Juga: Bukan Pulisic, Satu Pemain Sudah Siap Gantikan Eden Hazard di Chelsea 

Meski mengaku ingin menjadi diri sendiri, pemain berdarah Kroasia ini menjanjikan sesuatu yang tak jauh berbeda dari yang sudah diberikan Hazard.

"Saya adalah pemain yang berposisi sebagai penyerang. Saya ingin mencetak banyak gol, membantu dengan memberikan assist, dan melakukan banyak hal secara baik," ucap Pulisic.

Pulisic didatangkan Chelsea dari Borussia Dortmund pada musim dingin Januari 2019 dengan biaya 64 juta euro (sekitar Rp1 triliun) dan dikontrak lima musim.

Namun, pesepak bola berpostur 172 sentimeter ini baru secara resmi bergabung dengan Chelsea per Juni 2019.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kapten timnas U-15 Timor Leste sekaligus pencetak gol terbanyak sementara Piala AFF U-15 2019, Gali Freitas tengah mendapat banyak sorotan. . Gali Freitas diduga telah melakukan 'pencurian umur' demi dapat membela timnas negaranya berlaga di ajang Piala AFF U-15 2019. . Dugaan pencurian umur ini bahkan juga sudah diketahui oleh pihak Federasi sepak bola Asia Tenggara (AFF). . Dalam pernyataan resmi yang dikeluarkan, pihak AFF mengklaim akan segera melalukan investigasi dan menyelediki kasus tersebut. . #pialaaffu152019 #pialaaff #AFF #timorleste #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on