Ada Pro-Kontra di Timnas Malaysia Menuju Laga Kontra Timnas Indonesia

By Estu Santoso - Rabu, 21 Agustus 2019 | 16:00 WIB
Penyerang Johor Darul Takzim, Hazwan bakri (kanan) bersama dua rekannya merayakan gol ke gawang Sel (estu)

Baca Juga: Persela Berhasil Dibungkam, Semen Padang Teruskan Tren Kemenangan

Namun, Cheng Hoe menjelaskan bahwa semua pemain yang dipanggil belum aman karena hanya 23 naman yang akan dipilih setelah pertandingan persahabatan melawan Yordania pada 30 Agustus 2019.

Jumlah pemain 23 itu akan dibawa untuk lolos laga Kualifikasi Piala Dunia 2022/ Piala Asia 2023 mulai bulan depan.

”Ini adalah peluang besar bagi semua pemain untuk bersaing di tim nasional, terutama yang saya sebut pertama, Brendan Gan, J Partiban, dan Danial Amier Norhisham,” kata Cheng Hoe.

Harimau Malaya akan memulai kampanye pada kualifikasi untuk Grup G melawan timnas Indonesia di Jakarta pada 5 September 2019.

Baca Juga: Piala AFF Wanita 2019, Timnas Putri Indonesia Bawa Pulang Kemenangan

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Respek! . #brescia #balotelli #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on