Hasil Etape Kelima dan Klasemen Akhir Bank BRI Tour d'Indonesia 2019

By Pradipta Indra Kumara - Jumat, 23 Agustus 2019 | 20:45 WIB
Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Sport Sepeda Indonesia (PB ISSI) Raja Sapta Oktohari, memberikan penghargaan kepada Thomas Lebas (tengah) dari Kinan Cycling Team (Jepang) di Batur Geopark, Jumat (23/8/2019). (PRADIPTA INDRA KUMARA/BOLASPORT.COM)

- Pembalap Indonesia terbaik etape kelima:
Aiman Cahyadi, PGN Road Cycling Team (Indonesia).

- Pemuncak Klasemen Tdi 2019 (jersey hijau):
Thomas Lebas, Kinan Cycling Team (Jepang).

- Pimpinan Klasemen pembalap Asia terbaik (jaket kuning):
Choon Huat Goh, Terengganu INC. C Cycling Team (Malaysia).

- Sprinter terbaik (jaket merah):
Rohan Du Plooy, tim Protouch (Afrika Selatan).

- Raja tanjakan (jaket biru):
Thomas Lebas, Kinan Cycling Team (Jepang).

- Pimpinan klasemen pembalap Indonesia terbaik:
Aiman Cahyadi, PGN Road Cycling Team (Indonesia).

- Klasemen tim TdI 2019:
1. Team Sapura Cycling (Malaysia)
2. Terengganu INC TSG Cycling Team (Malaysia)
3. Kinan Cycling Team (Jepang)

- Klasemen tim Indonesia 2019:
1. PGN Road Cycling Team
2. KFC Cycling Team
3. Tim Nasional Indonesia