Barito Putera Menang dan Putus Tren Positif Semen Padang di Kandang

By Estu Santoso - Minggu, 1 September 2019 | 17:28 WIB
Ilustrasi Liga 1 2019. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Timnas Filipina ’Rasa’ Liga Thailand di Kualifikasi Piala Dunia 2022

Lalu pada awal babak kedua tepat menit ke-50, tim tamu kembali membobol gawang tuan rumah.

Kali ini, pemain pengganti Paulo Sitanggang yang mencetak gol kedua Barito Putera.

Paulo Sitanggang mencetak gol setelah masuk sebagai pengganti Adi Setiawan.

Gol Paulo Sitanggang ini hasil umpan dari Samsul Arif via sepakan penjuru.

Semenit setelah kebobolan, Semen Padang mencetak gol melalui sepakan 12 pas Irsyad Maulana.

Baca Juga: Pasca-dikalahkan Persebaya, Bhayangkara FC Resmi Kontrak Pelatih Baru

Masuk menit ke-75, pemain paling subur Barito Putera ikut mencetak gol.

Gol ketiga ini sumbangan dari Rafael Silva.

Namun lima menit sebelum waktu normal laga selesai, Semen Padang memperkecil ketertinggalan mereka.