Mantan Penyerang Barcelona, Samuel Eto'o Resmi Gantung Sepatu

By Henrikus Ezra Rahardi - Sabtu, 7 September 2019 | 18:27 WIB
Mantan bomber Barcelona dan Inter Milan, Samuel Eto'o, mengjenguk dan memberi donasi pada mantan kap (TWITTER.COM/PULSENIGERIA247)

Bersama Barcelona, ia sempat mengemas tiga gelar Liga Spanyol, satu Copa del Rey, dua Piala Super Spanyol, dan dua Liga Champions.

 Baca Juga: Kontak Sang Agen, Man United Mulai Cari Cara Tahan Kepergian Pogba

Kemudian ia sempat kembali panen gelar bersama klub Italia, Inter Milan.

Satu gelar Liga Champions, satu Liga Italia. dua gelar Copa Italia, satu Piala Super Italia, dan Piala Dunia antarklub.

Usai meraih banyak gelar bersama dua klub besar Eropa tersebut, Eto'o sempat berpetualang ke sejumlah klub, seperti Anzhi Makhachkala, Chelsea, Everton, Sampdoria, Anatalyaspor, dan Konyaspor.

Tak hanya banjir gelar di klub, Eto'o juga punya empat gelar pemain terbaik Afrika.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

THE END???? VERS UN NOUVEAU DÉFI... Merci à vous tous big love ❤️ adrénaline ????????????????????????

A post shared by Samuel Eto'o (@setoo9) on

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Siap saingi tim-tim Inggris, Juventus ingin datangkan Kai Havertz yang kini membela Bayer Leverkusen. #BursaTransfer #KaiHavertz #Juventus

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on