Fakhri Husaini Ingin Lini depan Timnas U-19 Indonesia Terus Belajar

By Muhammad Robbani - Minggu, 13 Oktober 2019 | 19:15 WIB
Andre Oktaviansyah (rompi oranye) saat jalani pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia di Stadion Pajajaran, Kota Bogor, Kamis (26/9/2019). (PSSI)

"Tapi mereka masih muda, mereka akan berkembang terus. Setiap laga bahkan setiap latihan pun mereka akan terus belajar untuk memperbaiki diri," ujarnya menambahkan.

Eks pemain Pupuk Kaltim itu juga menolak anggapan lini depan timnya minim kontribusi dan perkembangan.

Baca Juga: Tim Pelatih Persija Pertimbangkan Mainkan Pemain Muda Vs Semen Padang

Dia akan terus memantau dan mendukung mereka perkembangan mereka ke arah yang lebih baik.

"Mengenai lini depan bahwa pertandingan itu tidak ada gol, bukan berarti bahwa mereka tidak berkontribusi untuk hasil ini," tuturnya.

"Mereka bermain cukup baik, memang itu yang saya bilang, mereka masih muda dan mereka akan terus belajar," ucapnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut ini adalah Best XI pekan ke-22 Liga 1 2019 versi @bolasportcom #liga12019 #Liga1 #BanggaSepakBolaKita

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on