Jadwal Liga 1 Putri 2019 Dinilai Sangat Kejam dan Menyiksa

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 17 Oktober 2019 | 19:50 WIB
Persija Jakarta Putri untuk Liga 1 Putri 2019 (MEDIA PERSIJA)

Sebab, para pemain akan merasakan kelelahan bila melakukan pertandingan yang berdekatan.

Baca Juga: Persela Vs PSIS, Laskar Joko Tingkir Akan Gelar Prosesi Mengenang Huda

Selain itu, Viny Silvianus juga mengomentari waktu pertandingan di Liga 1 Putri 2019.

Ia berharap, pada kompetisi putri waktu pertandingannya jangan 2x45 menit.

"Memang setiap individu itu beda-beda, ada yang kuat dan tidak," kata Viny Silvianus.

Baca Juga: Susunan Pemain Timnas U-19 Indonesia Vs China, Dua Tim Satu Misi

"Tapi menurut saya terlalu panjang dan lama, mungkin idealnya itu 2x35 menit," ucapnya menambahkan.

Meskipun demikian, ia terus memberikan semangat kepada rekan-rekannya saat di lapangan.

"Saya terus motivasi teman-teman untuk tidak lemas dan harus semangat lagi," ucap Viny Silvianus.