Diminati Man United dan Juventus, Cavani Tolak Klub Milik Beckham

By Henrikus Ezra Rahardi - Sabtu, 19 Oktober 2019 | 19:19 WIB
Trio penyerang PSG: Neymar, Edinson Cavani, Kylian Mbappe. (Twitter @OptaJean)

Alasan itulah yang membuat Cavani menampik tawaran Inter Miami.

Cavani sendiri selalu masuk dalam radar klub besar Eropa.

Namun, pada 2013 ia lebih memilih hengkang ke Paris Saint-Germain, setelah membela klub Liga Italia, Napoli.

Bersama PSG, Cavani mengemas 195 gol dari 283 penampilan.

 Baca Juga: AC Milan Bisa Kejar Cinta Lama pada Bursa Transfer Musim Dingin

Catatan impresif itulah yang membuat pelatih PSG, Thomas Tuchel enggan melepasnya ke klub lain.

"Terlalu dini berbicara soal itu, saya jamin Cavani sedang berbicara dengan klub, ia tahu PSG adalah klubnya," ucap Tuchel.

"Saya tak tahu apa yang ada di pikiran Cavani saat ini, ia tak bermain dalam beberapa pekan dan yang penting menurut saya adalah mendorong Cavani di lapangan, jadi kami akan mendapatkan ia dalam kondisi fit."

"Ia bisa membantu klub mencapai tujuannya, Cavani sangat penting," ucap Tuchel menambahkan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Setelah lama tidak terdengar kabarnya, Sir Alex Ferguson yang merupakan mantan pelatih Manchester United justru diduga terlibat kasus kontroversial. . Dilansir dari The Telegraph, Sir Alex justru diduga terkait dengan kasus pengaturan skor. . Hal ini tidak lepas dari pengakuan seorang agen yang tengah terlibat korupsi, Giuseppe "Pino" Pagliara. . Pino Pagliara saat ini masih menjalani pemeriksaan terkait kasus suap di pengadilan Southwark. #manchesterunited #manunited #MU #gridnetwork #championsleague #alexferguson #fergie #SAF

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on