Pekan Istimewa Liga Spanyol, Penghargaan Messi hingga Kolapsnya Madrid

By Ade Jayadireja - Rabu, 23 Oktober 2019 | 05:15 WIB
Megabintang Barcelona, Lionel Messi (kanan), beraksi dalam laga Liga Spanyol melawan Eibar di Stadion Municipal de Ipurua, Sabtu (19/10/2019). (TWITTER.COM/CHAMPIONSLEAGUE)

Mereka tumbang 0-1 akibat gol tunggal Lago Junior.

Imbasnya, Los Blancos terpaksa turun satu setrip ke peringkat kedua klasemen, bertukar tempat dengan Barca.

4. Gol Pembuka Luuk de Jong untuk Sevilla

Luuk de Jong juga memiliki pekan yang tak terlupakan.

Pemain asal Belanda itu mencetak gol perdana untuk Sevilla ketika berhadapan dengan Levante.

Lebih istimewanya, gol tersebut memastikan kemenangan 1-0 buat Sevilla.

Baca Juga: Pra-Musim Srikandi Cup Diharapkan Bangkitkan Antusiasme Masyarakat

4. Hasil Imbang yang Luar Biasa di Wanda Metropolitano

TWITTER.COM/ATLETI
Aksi Saul Niguez saat Atletico Madrid hanya bermain imbang 0-0 saat bertandang ke kandang Real Valladolid, Estadio Municipal Jose Zorrilla, Minggu (6/10/2019).

Setelah sama-sama tampil hebat bersama timnas Spanyol pada jeda internasional, Saul dan Rodrigo saling berhadapan di Wanda Metropolitano.