Persib Vs Persela - Tim Tamu Bawa Rekor Tandang yang Patut Diperhatikan

By Nezatullah Wachid Dewantara - Minggu, 1 Desember 2019 | 17:00 WIB
Logo Persib Bandung (TRIBUNJATENG.COM)

Sementara terbaru, Persela berhasil menumbangkan Borneo FC dengan skor tipis 2-1.

Selain itu, Persib juga harus mewaspadai motivasi lebih Persela yang ingin melepaskan diri dari ancaman zona degradasi.

Baca Juga: Dikartu Merah Langsung, Berapa Lama Alisson Harus Absen Bermain?

Pasalnya, Persela saat ini berada di posisi ke-15 atau satu peringkat di atas zona degradasi dengan raihan 31 poin.

Poin tersebut hanya terpaut satu angka dari tim peringkat ke-16, Perseru Badak Lampung FC.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Inilah Best XI pekan ke-29 pilihan BolaSport.com. . #liga1 #bestxi

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on