Sudah Lama Tak Menang, PSS Sleman Pesta Gol ke Gawang Badak Lampung

By Hugo Hardianto Wijaya - Selasa, 3 Desember 2019 | 17:24 WIB
Ilustrasi Liga 1 2019. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Skor 5-1 untuk kemenangan PSS Sleman menjadi hasil akhir pertandingan ini.

Dengan hasil tersebut, Elang Jawa berhak naik ke peringkat ketujuh klasemen sementara dengan torehan 43 poin.

Sementara Badak Lampung gagal keluar dari zona degradasi dan tertahan di posisi ke-16 dengan 30 poin.

Baca Juga: Solskjaer Bakal Dipecat Man United Bila Kalah dari Tottenham

Susunan Pemain:

PSS Sleman (4-4-2): 21-Ega Rizky Pramana; 22-Purwoko Yudi, 18-Jajang Sukmara, 5-Asyraq Gufron, 31-Samuel Simanjuntak; 92-Dave Mustaine (44-Ikhwan Ciptadi 79'), 12-Haris Tuharea (15-Rangga Muslim 72'), 33-Ocvian Chanigio, 6-Wahyu Sukarta (11-Sidik Saimima 75'); 99-Kushedya Hari Yudo, 10-Yevhen Bokhashvili.

Pelatih: Seto Nurdiantoro.

Perseru Badak Lampung (4-4-2): 53-Daryono; 95-Kelvin Wopi, 4-Bojan Malisic, 2-Antony Golec; 14-Miftah Anwar Sani, 16-Saepuloh Maulana (27-Aulia Hidayat 56'), 45-Akbar Tanjung, 94-Fernando Gomes; 91-Arthur Bonai (18-Hariyanto Panto 57'), 10-Marquinhos (17-Billy Keraf 88'), 28-Suhandi.

Pelatih: Milan Petrovic.