Leicester Yakin Cedera Jamie Vardy Tidak Akan Berlangsung Lama

By Finky Ariandi - Jumat, 24 Januari 2020 | 20:45 WIB
Selebrasi Jami Vardy usai membobol gawang Arsenal di King Power Stadium, pada lanjutan pekan ke-12 Liga Inggris, Sabtu (9/11/2019). (TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE)

"Kami tahu bahwa Vardy sedikit berbeda. Dia memiliki tipe permainannya sendiri, tetapi Kelechi Iheanacho tampil dengan baik dan memiliki kualitas tersendiri," ungkapnya.

Tielemans memuji Kelechi yang masuk menggantikan Vardy dengan tampil secara impresif dan menghasilkan banyak peluang bagi lini depan.

Leicester sebelumnya berhasil memenangi laga kontra West Ham United pada pekan ke-24 Liga Inggris dengan skor telak 4-1, Rabu (22/1/2020).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Mantan bek Arsenal, Martin Keown, ikut berkomentar mengenai Solskjaer. . #arsenal #ligainggris #premierleague #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on