Juergen Klopp Merasa Skor Imbang adalah Hasil Minimal buat Shrewsbury

By Finky Ariandi - Senin, 27 Januari 2020 | 18:30 WIB
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp. (TWITTER.COM/LFC)

Baca Juga: Satu Pemain AC Milan yang Paling Emosional Saat Dikunjungi Kobe Bryant 

"Kami mencetak gol yang bagus, tetapi terlepas dari itu, Adrian terlalu banyak bekerja. Serangan balik mereka saat kami kehilangan bola luar biasa," imbuh Klopp. 

"Mereka mampu melambatkan tempo dan kami kehilangan bola di momen yang salah. Liverpool tidak terlihat sedang unggul 2-0. Pemandangannya lebih mirip kami sedang tertinggal 1-2."

"Tetapi, sebuah kemenangan yang pantas didapatkan Shrewsbury. Ini hasil minimal yang layak mereka peroleh. Selamat untuk mereka," tutup Klopp.

Liverpool harus melakoni pertandingan ulang melawan tim dari divisi tiga atau League One itu di Stadion Anfield, Rabu (5/2/2020) pukul 02.45 WIB.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Manchester United telah kehilangan banyak laga di Liga Inggris sejak Ole Gunnar Solskjaer menjadi pelatih tetap. . #manchesterunited #oldtrafford #premierleague #ligainggris #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on