Andreas Iniesta Sebut Generasi Emas Barcelona Tak Akan Pernah Terulang

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Minggu, 19 April 2020 | 12:34 WIB
Eks gelandang tengah Barcelona, Andres Iniesta. (TWITTER.COM/BARCACENTRE)

"Victor, Puyol, Xavi, saya, kami muncul dalam skenario untuk Busquets, Pique, dan Leo.

"Kami adalah orang-orang yang telah berada di klub sepanjang hidup kami dan kami memiliki nilai plus yang tidak dimiliki orang lain," ungkapnya.

Andreas Iniesta sendiri hengkang dari Barcelona pada tahun 2008 dan terus bermain untuk klub Liga Jepang, Vissel Kobe.

Iniesta telah bermain lebih dari 600 pertandingan untuk raksasa Catalan dan disebut-sebut sebagai nyawa dari pola strategi tiki-taka Barcelona yang sangat terkenal.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Produsen jersey timnas Indonesia, Mills, telah resmi merilis seragam tim Garuda pada Jumat (17/4/2020) lewat akun Instagram resminya. Yang menarik pada jersey terbaru timnas kali ini, apparel Mills menambahkan siluet sayap Garuda di bagian kanan dan kiri bagian depan jersey. Mills juga menambahkan tulisan PSSI di bagian belakang jersey timnas Indonesia, yang letaknya tepat berada di atas nomor punggung. Mills Sport menjual jersey timnas Indonesia dengan harga Rp 789 ribu. Gimana pendapat kalian tentang Jersey Timnas Indonesia yang baru ini BolaSporter? #timnas #indonesia #pssi #mills #jersey #garuda #bolasport #bolastylo #sportfeat #superballid #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada