5 Pemain Paling Terkutuk buat Man United, Ada yang Kini Kerja di Klub Milik Orang Indonesia

By Beri Bagja - Rabu, 29 April 2020 | 04:15 WIB
Top scorer sepanjang masa Liga Inggris saat membela Newcastle United, Alan Shearer. (TWITTER.COM/BBCSPORT)

TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Thierry Henry berpose dengan penghargaan yang diraihnya saat membela Arsenal.

Henry pernah pula menghadapi Man United saat memperkuat AS Monaco dan Barcelona, tapi hanya bersama Arsenal dia bisa mencetak gol.

Mesin gol legendaris The Gunners ini juga 9 kali menyarangkan bola ke gawang Setan Merah.

Baca Juga: Kisah Thierry Henry di Arsenal: Prototipe Penyerang Sempurna Zaman Modern

Delapan gol masuk di Liga Inggris dan satu lainnya di Community Shield.

2. Steven Gerrard (Liverpool)

TWITTER.COM/HOGITOMER
Mantan kapten Liverpool, Steven Gerrard.

Sebagai salah satu pemain paling sering ketemu Man United, wajar Gerrard punya banyak kesempatan menjebol jala mereka.

Dalam 35 kali bentrokan Derbi Merseyside, eks kapten Liverpool itu 9 kali mencatatkan nama di papan skor.

1. Alan Shearer (Blackburn, Newcastle)