Peraih Ballon d'Or 2018 Pematah Dominasi Ronaldo-Messi Jadi Idola Marko Simic

By Ibnu Shiddiq NF - Kamis, 7 Mei 2020 | 23:00 WIB
Striker asing Persija Jakarta, Marko Simic, sedang menjalani latihan di Lapangan Sutasoma, Halim, Jakarta Timur (11/3/2020) (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

 Baca Juga: Banyak Klub Liga 1 Minta Kompetisi Dihentikan, Pelatih Persija Tidak Setuju

Pemain bernomor punggung 9 itu sejatinya baru dua musim di kancah sepak bola tanah air.

Meski usianya hanya berselisih dua tahun lebih muda dari Luka Modric, namun instingnya sebagai penjebol gawang lawan masih berbahaya.

Musim perdananya berseragam Macan Kemayoran dirinya mampu tampil dengan membukukan 17 gol sekaligus membawa Persija menjuarai Liga 1 2018.

Pada musim 2019, ia berhasil meningkatkan perfomanya yang berimbas menjadi top skorer Liga 1 dengan 28 gol.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Pihak penyelengara telah mengabarkan kepada klub-klub papan atas bahwa satu-satunya cara menyelesaikan 92 sisa pertandingan musim ini adalah bermain di stadion yang telah ditentukan (tempat-tempat netral). Protokol yang mencakup pengujian stadion, peralatan perlindungan pribadi dan pedoman jarak sosial akan dibahas lebih lanjut pekan depan. Dokumen setebal tujuh halaman yang disusun oleh Direktur Premier League, Ricard Garlick, salah satu poinnya mengatur pemain wajib mengenakan topeng atau masker pelindung wajah saat menjalani sesi latihan. Striker Brighton, Glenn Murray menyebut gagasan mengenakan masker wajah sebagai "lelucon". #premierleague #ligainggris #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on