Lagi, Pemain Belakang Andalan Fakhri Husaini Dicoret dari Timnas U-19 Indonesia

By Ibnu Shiddiq NF - Jumat, 21 Agustus 2020 | 21:15 WIB
Bek timnas U-18 Indonesia, Alfeandra Dewangga. (PSSI.ORG)

Dengan dicoretnya Dewa dan Vedhayanto, hanya menyisakan dua pilar PSIS yakni Arhan Alif Rifai dan Yofandani Damai Putra.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Pemain Asing Persela Lamongan Rafinha Oliveira Pamit

Menanggapi hal tersebut, CEO PSIS Semarang, Yoyok Sukawi pun turun tangan untuk memberikan semangat kepada keduanya.

"Untuk Vedha, Dewa dan seluruh pemain muda PSIS jangan patah semangat,” ujar Yoyok.

“Setelah ini kompetisi kembali jalan, tunjukkan penampilan maksimalmu di klub supaya kembali dilirik oleh pelatih timnas. Perjalanan kalian juga masih panjang,” tuturnnya.

Jauh sebelumnya, rekan Dewa di lini belakang timnas U-19 yang juga jadi pilihan Farkhri Husaini  tak dipanggil pemusatan latihan yakni Salman Alfarid.