Liga 1 2020 Lebih Baik Ditunda daripada Dihentikan di Tengah Jalan

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 2 Oktober 2020 | 05:30 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali, bersama Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, tengah menjadi narasumber dalam forum diskusi FMB9 Kemenkominfo yang membahas Haornas 2020, di Auditorium Wisma Kemenpora RI, Senayan, Jakarta, Selasa (8/9/2020) (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Pertama ia mengatakan PSSI harus mendapatkan kejelasan dari Polri bisa atau tidak Liga 1 2020 digelar.

Kedua, ia juga tetap bertahan apabila dilanjutkan, kompetisi harus tetap mengutamakan faktor kesehatan dan kepentingan masyarakat.

"Jadi penundaan itu wajar dan bisa dimengerti.

Baca Juga: Liga 1 2020 Ditunda, PSIS Semarang Ajak PSSI Bertemu

"Jika pertandingan diundur, maka endingnya juga harus diundur sehingga penayangan bisa maksimal," kata Harsiwi.

PSSI berharap penundaan Liga 1 dan Liga 2 2020 hanya berlangsung satu bulan saja.

Federasi sepak bola Indonesia itu ingin Liga 1 dan Liga 2 2020 dilanjutkan kembali pada November mendatang.