Diego Maradona Jalani Tes COVID-19 setelah Dipeluk Pemain yang Positif Korona

By Beri Bagja - Selasa, 6 Oktober 2020 | 06:30 WIB
Diego Maradona dipeluk Nicolas Contin dalam laga uji coba Gimnasia La Plata kontra San Lorenzo. (_E DEPORTIVO)

Dokter pribadi yang menangani eks bintang Barcelona dan Napoli itu, Leopoldo Luque, mengungkapkan perkembangan kondisinya.

MILE PORTILLA
Diego Maradona menjalani swab test setelah melakukan kontak dengan pemain yang positif COVID-19.

"Diego memiliki afeksi yang besar dan selalu ingin memeluk semua orang. Sekarang dia baik-baik saja, mau kembali bekerja dan latihan."

Baca Juga: Dua Sisi Romelu Lukaku, antara Rekor Ronaldo dan Mantan Rekan Maradona

"Menjadi seorang Maradona tidak mudah, tetapi dia sangat baik kondisinya," tutur Luque, dikutip BolaSport.com dari Ole.

Maradona pun hanya menonton laga anak asuhnya di rumah saat Gimnasia menghadapi Independiente di partai uji coba akhir pekan kemarin.