Persib Bandung Bawa-bawa Nama Ajax Amsterdam, Bocoran Pemain Baru ?

By Alif Mardiansyah - Jumat, 12 Maret 2021 | 19:45 WIB
Logo Persib Bandung. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

"Seperti yang sudah saya sampaikan, kami memang menjalin komunikasi dengan sejumlah pemain, tidak hanya Ezra," ucap Robert Alberts.

"Sampai saat ini, proses negosiasi masih berlangsung. Namun, ketika sudah ada kesepakatan, kami akan langsung menyampaikannya," ujar juru taktik asal Belanda tersebut.

Baca Juga: Pelatih Persib Ungkap Kelemahan Ferdinand Sinaga yang Harus Diperbaiki

Lagipula, Ezra Walian pun telah pamit dari PSM Makassar pada 11 Maret 2021.

Sontak, kemungkinan Ezra merapat ke Persib Bandung pun kian panas.

Lantas, akankan Persib meminang pemain naturalisasi tersebut ? patut ditunggu.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)