Jacksen F Tiago: Persipura Jayapura Itu Tim yang Unik Dibandingkan Tim Lain

By Ridwan Budiman - Selasa, 6 April 2021 | 18:45 WIB
Pelatih Persipura Jayapura, Jacksen F Tiago, saat memimpin latihan tim di Stadion Mandala, Jayapura. (INSTAGRAM PERSIPURA)

"Kemampuan fisik anak-anak menurun, dibandingkan bulan Oktober tahun lalu saat TC di Batu, Malang," ujar Jacksen F Tiago.

"Kondisi mereka menurun drastis sehingga kita harus bekerja keras meningkatkan performa mereka," tambahnya.

Sebagai rangkaian persiapan Persipura sebelum tampil di Piala AFC 2021, tim Mutiara Hitam Rencananya bakal menggelar uji coba di Pulau Jawa.

Sasaran lawan yang akan diajak uji coba adalah tim-tim yang sudah gugur dari Piala Menpora 2021.

Artikel ini telah tayang di Tribun Papua dengan judul Selain Tinus Pae, Jacksen Sebut Ada Banyak Pilihan Pemain untuk Isi Posisi Sayap di Persipura

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)