3 Pesepakbola Indonesia yang Punya Jiwa Kemanusiaan Tinggi untuk Bantu Sesama

By Mochamad Hary Prasetya - Sabtu, 24 April 2021 | 22:30 WIB
Pemain belakang PSS Sleman, Arthur Irawan. (Tribun Jogjakarta)

BOLASPORT.COM - Bencana alam yang mengguncang dunia termasuk Indonesia membuat banyak orang turut prihatin untuk menggalangkan dana.

Tujuannya hanya satu, untuk meringankan penderitaan yang dialami korban bencana alam.

Rasa simpati dan pri kemanusiaan itu juga lahir dari para pesepakbola Indonesia.

Setidaknya ada tiga pesepakbola Indonesia yang selalu bergerak cepat ketika ada musibah datang di Bumi Pertiwi.

Ketiga pemain itu adalah Marc Klok (Persija Jakarta), Arthur Irawan (PSS Sleman), dan Ryuji Utomo (Penang FC).

Terkhusus untuk Ryuji Utomo saat ini tengah dipinjamkan Persija Jakarta ke klub Malaysia.

Baca Juga: Namanya Ikut Terseret, Morbidelli Prihatin Vinales Di-bully Netizen Sampai Hapus Akun Twitter

Marc Klok

KOMPAS.COM/SUCI RAHAYU
Pemain Bhayangkara Solo FC, Renan Silva (kiri), berduel dengan pemain Persija Jakarta, Marc Klok, dalam laga pamungkas Grup B Piala Menpora 2021 di Stadion Kanjuruhan, Malang, Rabu (31/3/2021).