Thiago Ungkap Hal yang Bikin Liverpool Loyo dan Akhirnya Ditahan Imbang

By Adi Nugroho - Minggu, 25 April 2021 | 00:10 WIB
Gelandang Liverpool, Thiago Alcantara. (TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL)

Namun, gol tersebut dianulir oleh wasit usai Callum Wilson terbukti membuat pelanggaran handball dalam proses gol.

Baca Juga: Lupakan Terence Crawford, Manny Pacquiao Buka Peluang Lawan Petinju Sakti Lainnya

Sementara gol kedua yang bersarang di gawang Alisson Becker dicetak oleh Joe Willock pada menit ke-90+5.

Gol Joe Willock itu sah dan membuat kedudukan kembali berimbang.

Skor 1-1 bertahan hingga wasit menyudahi jalannya pertandingan dan memaksa Liverpool kembali mendapat hasil imbang.

Pada pekan lalu, mereka ditahan juga oleh Leeds United dengan skor yang sama.

Seusai laga, gelandang Liverpool, Thiago Alcantara, memberikan pendapatnya soal pertandingan tersebut.

Baca Juga: Kalahkan PSM Makassar, PSS Sleman Rebut Peringkat Tiga Terbaik dengan 10 Pemain

Menurut Thiago Alcantara, Liverpool layak mendapat hasil itu karena dua alasan.

Alasan pertama yang disebut Thiago adalah yang paling jelas, yakni Liverpool kebobolan.