Penyelesaian Akhir Masih Jadi Masalah Utama, Madura United Terus Berbenah

By Wila Wildayanti - Senin, 21 Juni 2021 | 17:00 WIB
Momen latihan perdana Madura United di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, pada Kamis (20/5/2021). (ligaindonesiabaru.com)

Baca Juga: MotoGP Jerman 2021 - Rahasia Marc Marquez Ulangi Kesuksesan di Sachsenring

Khususnya saat menghadapi lawan yang memiliki teknik bertahan tinggi.

Tim berjulukan Sape Kerrab tersebut sulit menembus pertahanan tim lawan.

Menurut RD, hal ini masih menjadi masalah utama timnya setelah turnamen Piala Menpora 2021 lalu.

Baca Juga: Timnas Voli Pantai Incar Gelar Juara pada Kualifikasi Olimpiade Tokyo 2020

Seperti diketahui, Madura United selalu tampil mendominasi penguasaan bola, tetapi saat penyelesaian akhir selalu tumpul.

Masalah ini masih terus menghantui Madura United, karena saat menghadapi Persela mereka masih tak bisa menembus pertahanan lawan.

Baca Juga: Lama Tak Berlatih, Pelatih Persib akan Pantau Kondisi Geoffrey Castillion

Oleh karena itu, RD mengaku bahwa Persela telah memberikan pelajaran terbaik selama uji coba ini.

“Tapi kami masih kesulitan ketika lawan menerapkan pertahanan yang kuat,” ucap RD.

“Terima kasih Persela telah memberikan suatu pelajaran yang baik agar kami ters berbenah,” tuturnya.

Baca Juga: EURO 2020 - Apa Alasan Mancini Ganti Kiper Utama Timnas Italia di Menit 89?

Dengan itu, disisa waktu yang ada ini, RD mengaku akan terus membenahi penyelesaian akhir Madura United.

Sehingga saat Liga 1 bergulir nantinya para pemain sudah dalam kondisi siap tempur.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)