Tiga Pemain Pengganti Marc Klok di Persija Jakarta, Siapa Saja?

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 24 Juni 2021 | 06:00 WIB
Gelandang anyar Persija Jakarta, Marc Klok, ikut serta dalam latihan jelang laga melawan Borneo FC di Gelora Bung Karno, Jakarta (29/2/2020) (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPOT.COM)

Tentu saja ini menjadi sebuah kerugian besar bagi Persija Jakarta.

Baca Juga: Belum Genap Sehari Jadi Pemain Inter Milan, Hakan Calhanoglu Sudah Dapat Sindiran Pedas dari Legenda AC Milan

Tim asuhan Angelo Alessio itu harus segera mendatangkan pemain baru untuk menambal lubang kosong tersebut.

Kendati demikian, masih ada beberapa pemain di Persija Jakarta yang bisa menggantikan peran Marc Klok.

Berikut rangkuman yang dituliskan BolaSport.com.

Baca Juga: Hasil Babak I EURO 2020 - Diwarnai Morata Gagal Penalti dan Gol Bunuh Diri, Spanyol Ungguli Slovakia 2-0

1. Rohit Chand

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang asing Persija Jakarta, Rohit Chand, sedang menggiring bola ketika menghadapi Bhayangkara FC di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)

Gelandang asal Nepal itu bisa menjadi opsi pertama setelah Marc Klok keluar.

Rohit Chand merupakan pemain yang serba bisa bermain dimanapun berada, mungkin kecuali kiper.