Yamaha Pecat Maverick Vinales Lebih Cepat, Aprilia Menang Banyak

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 22 Agustus 2021 | 16:35 WIB
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, pada latihan bebas MotoGP Belanda di Sirkuit Assen, Belanda, 25 Juni 2021. (RUDY CAREZZEVOLI/YAMAHA MOTOR RACING SRL)

Dua pabrikan yang diperkuat Vinales sebelumnya, Yamaha dan Suzuki, sama-sama mengandalkan mesin 4 silinder segaris pada motor balap mereka.

Seperti diketahui, berganti pabrikan terbukti bukan pekerjaan mudah di MotoGP.

Musim ini contohnya, Danilo Petrucci (Ducati ke KTM) dan Pol Espargaro (KTM ke Honda) sama-sama melempem meski mampu unjuk gigi dengan pabrikan lama mereka.

Vinales sendiri hanya meneken kontrak satu tahun bersama Aprilia dengan opsi perpanjangan selama satu tahun.

Baca Juga: Duet Impian Valentino Rossi dan Andrea Dovizioso Bisa Terjadi Musim Ini