Bek Anyar Inter Milan Tak Terbebani Jadi Suksesor Achraf Hakimi

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 25 Agustus 2021 | 23:45 WIB
Denzel Dumfries resmi menjadi pemain Inter Milan, 14 Agustus 2021. (TWITTER.COM/INTER_EN)

Baca Juga: Drawing Liga Champions - Bentrok Dini Messi-Ronaldo Mungkin Saja Terjadi

Baru satu musim bergabung, Hakimi berhasil menyumbang 10 assist dan membukukan 7 gol dari 37 penampilannya di Liga Italia.

Namun, Hakimi terpaksa dilepas oleh Inter karena kondisi keuangan klub yang tengah carut-marut.

TWITTER.COM/INTER_EN
Achraf Hakimi saat merayakan golnya untuk Inter Milan.

Bek timnas Maroko tersebut dijual ke klub kaya-raya Prancis, Paris Saint-Germain senilai 60 juta euro (sekitar 1,11 triliun).

Peran besar dari Hakimi kini dirasa beralih ke Dumfries.

Baca Juga: Drawing Liga Champions - Barcelona dan PSG Tak Satu Grup, Lionel Messi Tunda Reuni

Namun, hal tersebut rupanya tidak menjadi tekanan yang besar bagi Dumfries sebagai suksesor bagi Hakimi.

Bagi bek berusia 25 tahun tersebut, dirinya hanya perlu memberikan yang terbaik bagi Inter.

TWITTER.COM/CHAMPIONSLEAGUE
Denzel Dumfries berfoto bersama trofi juara yang diraih oleh Inter Milan.